Bitung akan Digitilasasi, Wali Kota Mantiri Bidik Ribuan Komunitas

A-TIMES,BITUNG—Wali Kota Bitung Ir. Maurits Mantiri MM membuka sosialisasi Google Cloud Platform di ruang sidang lantai IV Kantor Wali kota Bitung, Selasa(7/2/2023).
Dalam arahannya Wali Kota mengatakan program digitalisasi tengah menyasar lapisan masyarakat yang tepat.

“Diantaranya komunitas, ada banyak kominitas baru di Kota Bitung dan kami inginkan ada 1.001 komunitas yang akan melebarkan program Digital Kota Bitung,” kata Maurits Mantiri.

banner 728x90

Pemkot Bitung terus berupaya, galang dan kumpul komunitas karena banyak dari mereka yang bisa dengan transformasi digital.

Berita Terkait:  Kapolres Bitung Himbau Warga Waspada Bencana

Lanjut Mantiri,setelah komunitas,pemkot sasar tokoh agama dan tokoh masyarakat.

Berita Terkait:  Kejari Bitung Serukan Kepastian Hukum di HBA ke 62

Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Andhra Jayanti dan Maikel dari Google Cloude Indonesia, Sekretaris Daerah Kota Bitung, para KPD, camat dan lurah.(*)

Komentar