APSI kota Bitung Support Perumda Pasar 

Wakil ketua APSI kota Bitung Hi Rinto Pakaya diskusi bersama Dirut Operasional Vanny Kaunang dan lainnya.(*)

A–TIMES,BITUNG—-Berikan kesempatan kepada jajaran Perumda Pasar untuk bekerja membenahi dan menata pasar dengan baik untuk menjadikan pasar sebagai pusat perekonomian masyarakat. Hal ini dikatakan wakil ketua 1 Asosiasi Pedagang Pasar Seluruh Indonesia (APSI) kota Bitung Hi Rinto Pakaya atau biasa disapa Tito, Senin,(17/11)2025). Ia menambahkan komitmen jajaran Perumda untuk bekerja melakukan pembenahan secara bertahap. ” Bagaimana kita menilai kalau belum bekerja, mereka juga punya keterbatasan intinya mereka diberi amanat untuk memperbaiki dan menata pasar lebih baik,” pungkas Pakaya. Dukungan serupa juga datang dari  sejumlah pedagang lainnya.(*)

Berita Terkait:  Suport Indonesia Maju dan Sehat, First Lady Serahkan Bantuan

Komentar