Wabup Bolsel Ikuti Peringatan HUT Hakordia Tahun 2021

A-TIMES.ID BOLSEL – Wabup Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel) Deddy Abdul Hamid mengikuti Seminar Nasional Transformasi Perizinan Berbasis Risiko Dalam Perizinan Tambang.

Diketahui, kegiatan ini digelar secara Virtual oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Republik Indonesia dalam rangka memperingati Hari Anti Korupsi Sedunia Tahun 2021.

banner 728x90

Peringatan Hakordia Tahun 2021 kali ini dilaksanakan di Kota Kendari Provinsi Sulawesi Tenggara yang dihadiri langsung oleh Ketua KPK-RI Firli Bahuri, Gubernur Sulut Olly Dondokambey. Gubernur Sulawesi Tenggara, Walikota Kendari, dan diikuti secara virtual oleh para Gubernur se-Sulawesi dan Bupati/Walikota seluruh Indonesia.(***)

Berita Terkait:  Silaturahmi di Desa Pintadia, Bupati Sosialisasi BPJS Buat Nelayan
Berita Terkait:  Bupati-Wabup Serahkan Kunci Rumah Milik Soroini, IRT Desa Popodu

Peliput : Hendra Pabela
Editor   : Amrain Razak
Layout  : Didit

Komentar