HHRM Gelar Perayaan Natal Pertama Kali 1 dan 3 Desember 

 

TIMES,BITUNG–Pemerintah Kota Bitung akan menggelar Perayaan Natal pada 1 Desember 2025 di GOR Bitung yang diperuntukkan bagi enam kecamatan di daratan Bitung. Sementara khusus dua kecamatan di wilayah Lembeh, perayaan Natal akan dilaksanakan pada 3 Desember 2025 di Boulevard Papusungan. Perayaan Natal ini nantinya  mengundang Tokoh dari Lintas Agama.Perayaan Natal tersebut nantinya digelar secara Sederhana namun penuh sukacita seperti yg terkandung dalam Makna Natal itu sendiri. Perayaan Natal ini juga uga akan di berikan Diakonia natal bagi Kaum Lansia Miskin.” Ini merupakan perayaan Natal pertama bagi pasangan Wali kota Hengky Honandar dan Wakil Wali kota Randito Maringka,” kata ketua panitia asisten 2 Michael Sondak S.sos.MAP Senin(24/11/2025. Ia mengajak seluruh warga,tokoh agama,tokoh masyarakat hadir pada perayaan Natal Pemkot tersebut.(*)

Berita Terkait:  Patroli Polres Bitung Kejar Balap Liar

Komentar