Wabup Bolsel Buka Pembentukan Forum Komunikasi Germas Bolsel|November 15, 2021November 16, 2021oleh Riansyah A-TIMES,BOLSEL – Wabup Deddy Abdul Hamid membuka secara resmi kegiatan pembentukan Forum Komunikasi GERMAS Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel) yang digelar di Hotel Sutanraja Kotamobagu, Sabtu (13/11).